Kapolres Lebak Bantu material pembangunan Ponpes Hidayatul Insan Amanah

    Kapolres Lebak Bantu material pembangunan Ponpes Hidayatul Insan Amanah

    Lebak, PublikBanten id Cibeber - Kapolres Lebak Polda Banten, AKBP Suyono, S.I.K. berikan bantuan material untuk pembangunan Ponpes  Hidayatul Insan Amanah di Kampung Sukasari RT 01 RW 08 Desa Hegarmanah Kecamatan Cibeber Kabupaten Lebak Banten, yang disalurkan melalui Kapolsek Cibeber Iptu Herry Susanto, SH.M.M. pada hari  Senin 03/06/2024.

    Pada kesempatan itu, Kapolres Lebak AKBP Suyono, S.I.K melalui Kapolsek Cibeber Iptu Herry Susanto, SH., M.M menuturkan ,
    “Ya pada hari ini, Senin tanggal 3 Juni 2024, pukul 08.00 Wib, kami memberikan bantuan dari Kapolres Lebak material berupa semen, 10 Sak, guna sedikit membantu pada pembangunan  Ponpes Hidayatul Insan Amanah di Kampung Sukasari Kecamatan Cibeber Kabupaten Lebak, ” ungkapnya.

    Bantuan Kapolres Lebak tersebut, langsung diterima oleh Pimpinan Pondok Pesantren Hidayatul Insan Amanah, yang diberikan secara simbolis oleh Kapolsek Cibeber.

    “Adapun maksud dan tujuan baksos berupa pemberian bahan material untuk pembangunan Ponpes Hidayatul Insan Amanah semoga menjadi ladang ibadah, dan menjadi Berkah untuk semua warga, khususnya warga Kampung Sukasari Desa Hegarmanah.'

    Dalam kesempatan penyerahan bantuan tersebut Kapolsek Cibeber Iptu Herry Susanto, SH.M.M sekaligus menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas menjelang Pilkada serentak Kabupaten Lebak, dengan harapan agar seluruh elemen masyarakat ikut serta membantu menjaga dan memelihara Kamtibmas, khususnya di wilayah hukum Polsek Cibeber, ” pungkas Kapolsek Cibeber Iptu Herry Susanto, SH.M.M.

    Usai terima bantuan material Pimpinan Ponpes Kyai Asep Abdussomad mengucapkan Banyak banyak terima kasih kepada Bapak Kapolres Lebak yang melalui Kapolsek Cibeber, yang sudah memberikan bantuan kepada kami berupa material bangunan, Bapak Kapolres bantuan sudah kami terima dengan baik terimakasih, dan ini akan sangat meringankan untuk keperluan pembangunan di Ponpes Hidayatul Insan Amanah, Semoga Berkah Aamiin Ya Rabbal Alamin. Tutup Kyai Asep.

    (red)

    kapolres lebak akbp suyono sik berikan bantuan matrial pembangunan pesantren hidayatul insan amanah
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    BPPKB DPC Lebak Soroti Pelantikan Kepala...

    Artikel Berikutnya

    Keluarga Mahasiswa Lebak (KUMALA) Perwakilan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar Pilkada Serentak 2024 bersama PPK,PPS dan Babinsa serta PKD di Desa Cilograng
    Pemilik Kios di Kecamatan Cirinten dan Bojongmanik Menjual Pupuk Bersubsidi, Sesuai Dengan Harga HET
    Kanit Samapta Polsek Cibeber Polres Lebak Sambang Warga masyarakat Guna Koordinasi Kamtibmas
    KPU Lebak Terima Dana Hibah Dari APBD Lebak Rp 50 Miliar Jelang Pilkada 2024, Undang Artis Ibu Kota Jadi Polemik
    KPU Lebak Terima Dana Hibah Dari APBD Lebak Rp 50 Miliar Jelang Pilkada 2024, Undang Artis Ibu Kota Jadi Polemik
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng
    Ormas PERPAM DPD Lebak selatan, Soroti Pembangunan Billboard yang diduga tidak Mengindahkan Keterbukaan informasi Publik ( KIP ) anggarannya  Di Pertanyaan kan ?
    Kembali Pimpin KONI Lebak, Jeppy Wahyu Dorong Pengurus Berperan di Tingkat Provinsi
    Gakkum KLHK Segera Periksa Oknum Pejabat Perhutani KPH Banten BKPH Bayah dan 49 Orang Terduga Pengusaha Batu Bara  Ilegal di Lebak Selatan
    Menjadi Sorotan Keluarga Mahasiswa Lebak (kumala) Pewakilan Rangkasbitung, Jam Operasional Kendaraan Muatan Besar Di Kabupaten Lebak
    75 Mahasiswa Uniba Laksanakan KKM di 5 Desa Dikecamatan Cibadak
    Kapolres Lebak dampingi Kapolda Banten melaksanakan Program Suling  di Ponpes Modern Al-Kanza Cibadak
    Pelaku Berhasil diamankan Jajaran Sat Resnarkoba Polres Lebak Sembunyikan Shabu Dalam Bungkus Rokok
    Khidmatnya Pembentukan Majlis Mudzakaroh Muhtadi Cidahu Banten (M3CB) di Kecamatan Cilograng Di Tutup Dengan Pengajian Kitab Kuning.

    Ikuti Kami